Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan penempatan seseorang yang ditempatkan di Rumah Sakit dihubungkan dengan jenis-jenis penahanan dalam Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana (Kit…
Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) adalah institusi negara yang dibentuk dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 untuk mengemban tugas dan berfungsi sebagai lembaga pemelihara ketertiban,…
Di dalam Pasal 44 Kitab Undang-undang Hukum Pidana dikenal asas yang bernama “geen straf zonder schuld” yang artinya tidak ada kesalahan maka tidak dapat dipidana. Artinya apabila seorang melak…
Tindak pidana korupsi merupakan suatu tindak pidana yang luar biasa (extra ordinary crime), oleh karena itu pemerintah dalam rangka menegakkan hukum memberlakukan Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 …
Koperasi merupakan badan hukum yang dimiliki dan dioperasikan oleh orang-seorang demi kepentingan bersama. Koperasi bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan anggotanya dan tujuan tersebut dicap…
Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa pada zaman dahulu sebelum Kitab Undang-Undang Hukum Pidana diberlakukan di Indonesia pembunuhan anak yang dilakukan oleh seorang ibu akibat rasa takut diketahu…
Untuk menindak lanjuti perintah Undang-Undang No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika tersebut, maka menjadi timbul pertanyaan besar adalah apakah pemberian sanksi pidana terhadap pecandu narkotika tel…
Pidana denda merupakan sebuah hukuman. Hal ini mengimplikasikan bahwa terpidana wajib membayar sejumlah uang yang di tetapkan dalam Putusan Pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap. Penerapa…
Untuk menindaklanjuti perintah Undang-Undang No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika tersebut, maka timbulah pertanyaan besar yang tertulis pada rumusan Pasal 103 ayat (1) b yang seolah memberikan kese…