Keberlanjutan sosial merupakan pendekatan penting terhadap pembangunan yang memastikan bahwa bangunan dan komunitas dapat meningkatkan kesejahteraan fisik dan mental seluruh masyarakat sekaligus me…
Masjid merupakan wadah bagi aktivitas ibadah umat Islam yang bersifat multi dimensi, baik dimensi spiritual, yang mencakup relasi antara manusia- Tuhan serta maupun dimensi sosial. Sebagai wadah ak…
Salah satu fungsi bangunan gedung yang banyak terdapat di Indonesia adalah masjid. Dari data yang dimiliki Kementerian Agama Republik Indonesia, jumlah bangunan untuk ibadah umat Islam ini berjumla…
Kawasan Koridor Jalan L.L.R.E.Martadinata merupakan salah satu kawasan yang termasuk ke dalam rencana pembangunan Kota Bandung era kolonial Belanda yang merupakan kawasan perluasan Bandung Utara …
Kota Bandung dalam proses transformasi perkembangannya setelah tahun 1970-an menunjukkan bahwa pola jalan primer yang menyebar keluar ke empat arah kapital adalah segmen jalan regional penghubung k…
Pada tahap awal realisasi skenario tadi sudah dilakukan perbaikan pada kawasan alun alun, juga Jl. Jend. Sudirman. Pada tahun 2016 dilakukan revitalisasi jaru pejalan kaki pada blok Jl. Jend. Sud…
Jatiasih adalah sebuah Kawasan yang berada di Kota Bekasi, Jawa Barat. Pertumbuhan dan perkembangan kawasan ini telah berlangsung sejak lama, Pada tahun 2006 kawasan ini terhubung dengan jaringan j…
Perkembangan infrastruktur kota Jakarta menjadi salah satu fokus pemerintah terhadap Ibukota negara. Rencana ini terus dijalankan akibat dari isu pertumbuhan penduduk Indonesia yaitu tingkat pert…
Kemunculan pusat perbelanjaan Cihampelas Walk dan juga outlet-outlet jeans yang berada di sepanjang Jalan Cihampelas menyebabkan terjadinya ruang-ruang simpul dalam skala meso dan makro. Dari ruang…