Politik Etis (Balas Budi) ikut menginspirasi gaya arsitektur baru (arsitektur Indis) yang mengapresiasi budaya dan alam lokal. Arsitektur Indis merupakan sintesa unsur arsitektur tradisional Nusant…
Konservasi bangunan sangat penting dilakukan. Salah satu objek dari Keraton Yogyakarta yang memerlukan tindakan konservasi ialah Bangsal Kencana yang merupakan bangunan inti dan berfungsi sebagai…
Obyek penelitian merupakan Museum Lukisan Komplek Kasatriyaan di Keraton Yogyakarta, kondisinya saat ini masih utuh, namun mengalami beberapa perubahan dan berkurangnya kenyamanan untuk beraktivita…
Hotel Inna Garuda termasuk eagar budaya, sudah mengalami beberapa kali perubahan yang mengganggu kenyamanan pengunjung. Tujuan penelitian ini untuk mengindentifikasi elemen-elemen signifikan dari …
Bangsal Kamagangan salah satu bangunan di Keraton Yogyakarta saat ini dapat dikatakan baik kondisinya namun perlu memperhatikan hal hal yang dapat merusak kondisi fisik bangunan di masa depannya. S…
Keraton Yogyakarta merupakan bagian Daerah Istimewa Yogyakarta yang memiliki nilai arsitektur yang baik. Bangsal Sri Manganti memiliki keistimewaan di dalam Keraton Yogyakarta. Tujuan penelitian …
Masjid Gedhe Kauman merupakan salah satu bangunan penting bagi Kasultanan Nyayogyakarta Hadiningrat, sebuah kelengkapan bagi Keraton Yogyakarta sebagai istana kerajaan Islam. Sebagai salah satu ban…