Computer File
Tanggapan konsumen atas bauran pemasaran jasa di #Buzz Coffee and Toast Bandung
Salah satu kebutuhan dasar manusia adalah kebutuhan pangan. Peluang ini digunakan oleh pengusaha untuk membuka usaha kuliner. Bandung merupakansalah satu tujuan wisata yang terkenal dengan fesyen dan wisata kuliner. #Buzz Kopi and Toast sebuah kedai kopi (coffee shop) yang menawarkan minuman kopi jenis arabika, yang memiliki lokasi yang strategis, memiliki desain interior yang menarik, menawarkan produk dengan harga yang kompetitif.
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur tingkat kepuasan konsumen atas bauran pemasaran yang diterapkan oleh #Buzz Coffee and Toast, Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif analitik. Populasi penelitian ini adalah konsumen #Buzz Coffee and Toast, dengan mengambil sampel sebanyak 100 responden dengan menggunakan teknik accidental sampling. Sementara itu, pengumpulan data menggunakan wawancara dan kuesioner.
Hasil penelitian ini menunjukkan dari 24 pertanyaan yang diajukan, 13 pernyataan sangat puas, dan 11 pernyataan tidak puas. Dari tujuh elemen bauran pemasaran, 3 elemen sangat puas antara lain: produk, price, place. Sedangkan elemen people puas dan 3 elemen lainnya physical evidance, process, promotion tidak puas.
Kata Kunci : Bauran Pemasaran, Kepuasan Konsumen
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp32068 | DIG - FISIP | Skripsi | AB PRA t/16 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain