Computer File
Dampak penghapusan multifibre arrangement terhadap ekspor tekstil di Indonesia
Industri Tekstil dan Produk Tekstil (TPT) merupakan salah satu industri penting di
Indonesia. Ekspor TPT Negara berkembang, termasuk Indonesia ke negara-negara
maju dikenakan kuota oleh negara pengimpor sejak tahun 1974 di bawah kerangka
kesepakatan Multifibre Arrangement (MFA). MFA adalah hasil perjanjian jangka
pendek tentang perdagangan produk tekstil dan pakaian jadi antara Negara maju
dan Negara berkembang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan ekspor Tekstil dan Produk Tekstil Indonesia pasca penghapusan Multifibre Arranggement dan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor TPT Indonesia. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Ordinary Least Square (OLS) dengan menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan ekspor TPT Indonesia pasca kebijakan Multifibre Aranggement (MFA) justru menurun. Tarif berpengaruh negatif terhadap ekspor TPT dan nilai tukar berpengaruh positif terhadap ekspor TPT.
Kata kunci: Ekspor TPT Indonesia, Multifibre Aranggement, Tariff, Nilai tukar
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp37322 | DIG - FE | Skripsi | EP SIA d/19 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain