Computer File
Analisis efek pembebanan bertahap pada tanah gambut
Proyek pada jalan Futong KM 17, Kerinci memiliki karakteristik lapisan tanah yang beragam, karena terdapat lapisan tanah gambut setebal 6 m, yang memiliki kadar air >500 % membuat tanah perlu dilakukan rekayasa geoteknik. Lokasi ini diperuntukkan sebagai jalan raya, maka dari itu diperlukan rekayasa geoteknik yang sesuai untuk hal ini. Dalam penelitian ini penulis memilih rekayasa geoteknik sebagai salah satu pilihan untuk memperkuat kuat tekan sehingga lokasi bisa digunakan untuk proyek jalan. Input data yang digunakan penulis berasal dari data bor N-SPT dan CPTu, serta diperlukan data tambahan dari uji konsolidasi untuk input parameter tanah yang diperlukan seperti Cc, Cv, Cx. Uji lab konsolidasi penulis memakai data Marselli pada tahun 2021. Output yang didapat dari penelitian ini adalah berupa displacement serta perilaku konsolidasi untuk mencapai konsolidasi tersier.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp43852 | DIG - FTS | Skripsi | GEOT JOH a/23 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain