Computer File
Kualitas pelayanan kantor bersama Samsat Kota Bandung Timur
Penelitian ini berjudul "Kualitas Pelayanan Kantor Bersama Samsat Kota Bandung Timur". Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kualitas pelayanan di Kantor Bersama Samsat Kota Bandung Timur dilihat dari dimensi Responsiveness, Reliability, Assurance, Empathy, dan Tangibles. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif melalui kuesioner sebagai alat pengumpul data pokok dengan 99 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pelayanan yang diberikan oleh Kantor Bersama Samsat Kota Bandung Timur dinilai tidak memenuhi harapan dari wajib pajak, di mana dimensi kualitas pelayanan yang terendah terletak pada dimensi Assurance.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp9743 | DIG - FISIP | Skripsi | AP AND k/10 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain