Computer File
Tanggung Jawab Sosial HSBC (Hongkong and Shanghai Banking Corporation) Terhadap Masalah Pendidikan di Indonesia
Salah satu aktor non-negara yang paling menonjol dalam konteks bisnis
internasional adalah Multinational Corporations (MNCs). Namun kehadiran MNCs sering dianggap memunculkan dampak-dampak negatif Dengan alasan itulah, prinsip-prinsip tanggung jawab sosial perusahaan atau yang disebut dengan CSR (Corporate Social responsibility) dimunculkan sebagai suatu realita sosial bahwa ternyata ada kontribusi tertentu yang dapat diberikan oleh suatu MNCs dalam pcngembangan perekonomian nasional Indonesia, maupun masyarakatnya. Penelitian yang berjudul "Tanggung Jawab Sosial HSBC (Hong Kong and Shanghai Banking Corporation) terhadap Masalah Pendidikan di Indonesia" ini memperlihatkan kontribusi yang dilakukan olch HSBC dalam membantu mengurangi masalah-masalah sosial, terutama masalah pendidikan, yang terjadi di Indonesia.
Dalam penelitian ini, Research Question yang diajukan adalah "Apa
pelaksanaan tanggung jawab sosial HSBC terhadap masalah pendidikan di
Indonesia?". Untuk menjawab pe11anyaan tersebut, maka dalam pcnclitian ini digunakan teori pluralisme, MNC dan CSR. Dan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif analitis.
Dari penelitian ini, disimpulkan bahwa HSBC telah menerapkan berbagai
program tanggungjawab sosial di bidang pendidikan di Indonesia.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp13219 | DIG - FISIP | Skripsi | HI WID t/07 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain