Computer File
Studi kelayakan investasi alat berat dengan metode netpresent value
Penggunaan peralatan berat dalam proyek pekerjaan tanah diharapkan dapat
memberikan hasil yang optimal serta meningkatkan efisiensi. Namun, baik biaya
kepemilikan maupun biaya operasional dari alat berat relatif besar. Kontraktor, sebagai
pihak pelaksana harus menentukan investasi dengan memilih antara menyewa atau
membeli agar keuntungan yang diperolehnya maksimal.
Studi kelayakan ekonomi dengan menggunakan metode Net Present Value
merupakan salah satu alternatif karena mudah dalam pengertian dan penggunaannya
Besarnya Present Value tergantung dari besarnya aliran kas masuk dan aliran kas keluar.
Metode ini menyuguhkan hasil analisisnya dalam angka, sehingga dapat membantu
mempermudah kontraktor dalam mengambil keputusan.
Hasil analisis ditampilkan dalam bentuk tabel dan grafik, sehingga kedua cara
investasi dapat dibandingkan secara langsung, untuk dapat mengetahui kapan salah satu
cara investasi lebih menguntungkan bila dibandingkan dengan cara lainnya.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp16237 | DIG - FTS | Skripsi | TPP DEW s/99 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain