Computer File
Evaluasi terhadap desain Taman Kanak-Kanak di Kota Bandung
Pendidikan dewasa ini merupakan salah satu proses penting bagi
manusia, salah satunya adalah pendidikan pra-sekolah, yaitu berupa
Taman Kanak-kanak (TK). Pendidikan pra-sekolah merupakan pendidikan
yang paling penting sebab pendidikan pra-sekolah ini merupakan
pendidikan paling dasar sebelum berlanjut ke jenjang yang lebih tinggi
lagi. Oleh sebab itu maka desain dari suatu Taman Kanak-kanak harus
baik sebab sangat berpengaruh bagi perkembangan anak.
Diantara Taman Kanak-kanak yang ada di Bandung terdapat
Taman Kanak-kanak yang tergolong baik, oleh karena itu melalui
penelitian ini maka akan dilakukan suatu evaluasi terhadap beberapa
Taman Kanak-kanak yang tergolong baik. Evaluasi ini berguna untuk
mengetahui sejauh mana desain Taman Kanak-kanak yang tergolong
baik.
Hasil analisis menyimpulkan bahwa tidak semua Taman Kanak-kanak
yang tergolong baik sudah sesuai dengan standar-standar / kriteriakriteria
yang ada.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp19362 | DIG - FTA | Skripsi | ARS WIJ e/02 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain