Computer File
Penggunaan algoritma ant system dalam quadratic assignment problem
The Quadratic Assignment Problem (QAP) can best be described as the problem of assigning a set of facility to a set of locations with given distances between location and given flows between the facility. The goal then is to place the facilities on location in such away that the sum of the product between flows and distances is minimal.
To practically solve the QAP one has to apply algorithm which find high quality solutions in short computation time. As a good performing algorithm, Ant System can help the QAP to find its solutions.
This dissertation give explaination about software engineering to realize ASQAP algorithm into a software which can solve allocation problem.
Quadratic Assignment Problem (QAP) dapat dideskripsikan sebagai masalah peletakan n fasilitas ke n lokasi dengan menggunakan data jarak antar lokasi dan aliran informasi antar fasilitas. Tujuannya adalah meletakkan fasilitas pada suatu lokasi sedemikian hingga jumlah perkalian antara jarak dan aliran informasi minimal.
Didalam penggunaannya, QAP membutuhkan algoritma lain, yaitu algoritma yang dapat menyelesaikan pemodelan matematikanya dengan kualitas tinggi dan waktu komputasi yang singkat. Ant system sebagai salah satu algoritma dengan kinerja yang baik dapat membantu QAP untuk menghasilkan solusinya.
Pada skripsi ini dibahas pembangunan perangkat lunak untuk merealisasikan algoritma ASQAP sehingga dihasilkan perangkat lunak ASQAP yang mampu menyelesaikan masalah pemilihan lokasi.
Barcode | Tipe Koleksi | Nomor Panggil | Lokasi | Status | |
---|---|---|---|---|---|
skp23500 | DIG - FTIS | Skripsi | KOMP VER p/01 | Perpustakaan | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain